Kamis, 17 Januari 2013

klasifikasi data

KLASIFIKASI DATA
Klasifikasi adalah suatu proses untuk menemukan model yang menjelaskan atau membedakan konsep atau kelas data.
Data adalah suatu fakta-fakta atau bagian dari fakta yang mengandung arti yang dihubungkan dengan kenyataan 

jenis jenis Klasifikasi Data
  1.   Klasifikasi data menurut Jenis Data.
  2. Klasifikasi data menurut Sifat Data
  3.  Klasifikasi data menurut Sumber Data.
  4. Klasifikasi Data Menurut Cara Memperolehnya 
  5.  Klasifikasi Data Menurut Waktu Pengumpulannya

    1. klasifikasi data menurut jenis datanya ada 2 jenis data
             * Data Ukur
             * Data Hitung
    2. klasifikasi data menurut sifat data
             *Data Kuantitatif (quantitative data)
             * Data kualitatif
    3. klasifikasi data menurut sumber data
             *Data Internal (Internal Data)
             *Data Eksternal
    4. Klasifikasi Data Menurut Cara Memperolehnya
                      *Data primer
            *Data sekunder
    5.  Klasifikasi Data Menurut Waktu Pengumpulannya
            * Data Cross Section
            * data berkala

Tidak ada komentar:

Posting Komentar